LINGGA, RMNEWS.ID – Banjir rob melanda Pulau Mepar, Kabupaten Lingga, Kepulauan Riau (Kepri). Meski masih dalam level aman, peringatan banjir rob yang kini telah benar-benar terjadi membuat warga merasa tidak aman.
KL- Pemerintah Desa Mepar, Kecamatan Lingga, Kabupaten Lingga, menggelar kegiatan Peringatan Hari Besar Islam (PHBI) Tahun 2024 dengan tema *”Mepar Bershalawat”*. Kegiatan ini berlangsung meriah dan dihadiri oleh berbagai elemen masyarakat serta tokoh penting daerah.
Kepala Desa Mepar, Faif Sundoyo, dalam sambutannya menyampaikan bahwa tujuan utama kegiatan ini adalah…
SELENGKAPNYALINGGA, TRIBUNBATAM.id - Warga Desa Mepar, Kecamatan Lingga, Kabupaten Lingga, Provinsi Kepulauan Riau (Kepri) melakukan gotong-royong (goro) memperbaiki pelabuhan, Kamis (19/12/2024).
Perbaikan tersebut dilakukan dari inisiasi Pemerintahan Desa (Pemdes) Mepar, dengan mendapatkan bantuan dari donatur.
"Ada beberapa yang menyumbang seperti anggota dewan (provinsi-red) dan…
SELENGKAPNYA